Wednesday 22 March 2023
Pasang Iklan
Blogging Resources
About
TeknoHere.com TeknoHere.com
banner-header-1
  • Home
  • Internet & Web
  • Komputer
  • Gadget
  • SEO
  • Bisnis
  • Kontes
  • Selingan
  • Review
  • Berita
  1. Home
  2. Komputer
  3. Cara Uninstall Microsoft Office 2013
Komputer

Cara Uninstall Microsoft Office 2013

by admin 13 August 2012 273 0 Comment 4 min read

AA

 Cara Uninstall Microsoft Office 2013

Sedang mencari cara uninstall Microsoft Office 365 terbaru (yang juga dikenal sebagai Office 2013)? Anda berada pada situs yang tepat 🙂 Pada Windows 8 klik kanan pada salah satu ubin Office 2013 lalu klik tombol Uninstall yang muncul di bagian bawah layar.

tombol uninstall office 2013 di windows 8

Pada Windows 7, klik Start Menu lalu Control Panel. Di Control Panel, klik link “Uninstall a program”.

menu start

control panel

Pada kedua versi Windows tersebut, Anda akan dibawa ke bagian Programs and Features dari Control Panel. Di sini, geser mouse ke bawah dan pilih “Microsoft Office 365…” lalu klik Uninstall.

uninstall office 2013

Sebuah kotak dialog akan muncul untuk menanyakan apakah Anda yakin ingin mengunistall Office 2013 (365) dari komputer. Jika ya, klik Uninstall untuk konfirmasi.

konfirmasi uninstall office 2013

Proses uninstall akan memakan waktu sekitar 2 menit, Anda dapat santai sambil makan snack selagi menunggu proses ini selesai.

proses uninstall office 2013

Setelah selesai, Anda akan melihat jendela sukses di akhir. Direkomendasikan untuk restart komputer Anda. Walaupun Anda tidak me-restart komputer dengan segera, Office 2013 sudah tidak ada lagi di komputer Anda.

sukses uninstall office 2013

Share This:

  • 0
    Share
    Facebook
  • 0
    Share
    Twitter
  • 0
    Share
    LinkedIn
  • 0
    Share
    Pinterest
  • 0
    Share
    Skype
Previous post
Next post

admin

administrator

I'm an enthusiast in new technologies and improvement in the IT field especially web. In addition I'm a fan of football and SEO. I love good foods, doing sports, watching movies, listening musics, travelling, online business and surfing internet.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Follow us
  • 1.1K
    Fans
    1.1K
    Fans
  • 1.7K
    Subscribers
    1.7K
    Subscribers
  • 1.2K
    Count
    1.2K
    Count
  • 0.7K
    Count
    0.7K
    Count
Artikel Terbaru
Komputer

Cara Menghapus Baris Duplikat Di Sublime

26 July 2015
Internet & Web

Cara Menonaktifkan Fitur Download File Yang

21 July 2015
Gadget

Cara Menghapus Backup iCloud Yang Lama

17 July 2015
Gadget

Bagaimana Membatalkan Langganan Apple Music?

3 July 2015
Related Stories for you
paket office 2013
Komputer

Bedanya Office 2013 Dengan Office 365

by admin 3 February 2013 300 5 min read

Microsot sudah merilis Office 2013 dan Office 365 Home Premium secara resmi, artinya Anda sudah bisa membelinya sekarang. Sejak adanya

hasil data berformat baris
Komputer

Mengubah Kolom Ke Baris Di Excel 2013

by admin 6 January 2013 133 3 min read

Apakah Anda sudah membuat spreadsheet dan Anda baru sadar layoutnya salah? Apakah Anda menerima tabel atau grafik/chart melalui email Anda,

account settings outlook 2010
Internet & Web

Cara Setting POP3 dan SMTP Email Outlook.com Di Microsoft Outlook

by admin 5 January 2013 500 6 min read

Setting Outlook.com di klien email seperti Microsoft Outlook 2007 atau 2010 adalah cukup sederhana asalkan Anda tahu setting POP3 dan

TeknoHere.com TeknoHere.com
app_store
google_play
About Us
Work With Us
Blogging Resources
Contact
Disclaimer
Privacy Policy
Terms of Use
Copyright 2023. All Right Reserved